HARIANOLAHRAGA.COM – Panglima TNI, Jenderal Agus Subiyanto, resmi menutup ajang keren Turnamen E-Sport Panglima TNI Cup 2024, Sabtu (28/9), yang digelar sebagai bagian dari perayaan HUT TNI ke-79.
Acara penutupan berlangsung di Summarecon Mall Bekasi, dengan atmosfer yang super seru!
Turnamen ini nggak cuma jadi ajang pamer skill di game PUBG Mobile, tapi juga menampilkan kreativitas anak muda lewat kompetisi Coswalk.
Tujuan utama event ini adalah memberikan ruang buat generasi muda unjuk bakat dan kreativitas di dunia digital.
Baca Juga:
Tim Indonesia di Grup Keras Piala Sudirman 2025
Kontestan Final Four Proliga 2025 Ditentukan di Palembang
“KITA”, Mini Series Baru IBL TV yang Menyajikan Perjalanan Emosional Para Pemain
Selain itu, turnamen ini ingin menanamkan nilai sportivitas, sekaligus menginspirasi anak muda biar terus berprestasi.
Selain Panglima TNI, acara ini juga dihadiri Wakasad Letjen Tandyo Budi Revita, Pangdam Jaya Mayjen Rafael Granada Baay, Danrem 051/Wijayakarta Brigjen Riyanto, serta unsur Forkopimda Kota Bekasi yang ikut menyemarakkan acara.
Buat anak muda yang demen gaming, event kayak gini bisa banget jadi inspirasi! Terus kembangkan potensi di dunia e-sport, siapa tahu kalian yang jadi bintang selanjutnya!
Sempatkan untuk membaca berbagai berita dan informasi seputar ekonomi dan bisnis lainnya di media Ekbisindonesia.com dan Infokumkm.com
Baca Juga:
Kembangkan Komoditas Kuda Nasional dan Olahraga Berkuda, Kementan dan PORDASI Kerja Sama Strategis
Jangan lewatkan juga menyimak berita dan informasi terkini mengenai politik, hukum, dan nasional melalui media Haiidn.com dan Seleb.news
Sedangkan untuk publikasi press release serentak di puluhan media lainnya, klik Rilisbisnis.com (khusus media ekbis) dan Jasasiaranpers.com (media nasional)
Atau hubungi langsung WhatsApp Center Rilispers.com (Pusat Siaran Pers Indonesia /PSPI): 085315557788, 087815557788, 08111157788.
Klik Persrilis.com untuk menerbitkan press release di portal berita ini, atau pun secara serentak di puluhan, ratusan, bahkan 1.000+ jaringan media online.
Baca Juga:
Kafegama Fun Walk 2024 Sukses Digelar, BRI Kembali Jadi Bagian dari Kemeriahan
BRI Gandeng Kuy Media Group Sukses Selenggarakan BRI Mini Soccer Media Clash, Jelang HUT ke-129
Pastikan juga download aplikasi Hallo.id di di Playstore (Android) dan Appstore (iphone), untuk mendapatkan aneka artikel yang menarik. Media Hallo.id dapat diakses melalui Google News. Terima kasih.