Presiden FIFA Gianni Infantino: Doakan Ketua Umum PSSI Erick Thohir, Jelang Piala Dunia FIFA U-17 2023

Avatar photo

- Pewarta

Senin, 11 September 2023 - 10:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Presiden FIFA Gianni Infantino. (Instagram.com/@gianni_infantino)

Presiden FIFA Gianni Infantino. (Instagram.com/@gianni_infantino)

HEISPORT.COM – Piala Dunia U-17 akan segera berlangsung 10 November hingga 2 Desember 2023 dan digelar di empat stadion, yakni:

Yuks, dukung promosi kota/kabupaten Anda di media online ini dengan bikin konten artikel dan cerita seputar sejarah, asal-usul kota, tempat wisata, kuliner tradisional, dan hal menarik lainnya. Kirim lewat WA Center: 085315557788.

1. Jakarta Internasional Stadium (JIS) berkapasitas 82.000 penonton.
2. Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya (50.000).

3. Stadion Si Jalak Harupat Bandung (27.000).
4. Stadion Manahan Solo (20.000)

Persiapan maksimal yang telah dilakukan PSSI di bawah kepemimpinan Erick Thohir serta seluruh elemen yang terlibat.

PSSI juga selalu melakukan koordinasi dengan baik kepada FIFA juga tak lupa mendapat dukungan dari Presiden FIFA Gianni Infantino.

Bahkan Presiden FIFA Gianni Infantino juga memberikan doa terbaiknya untuk Ketua Umum PSSI Erick Thohir dan tim yang terlibat.

“Doa terbaik saya kepada Presiden Persatuan Sepak Bola Indonesia Erick Thohir, tim PSSI, dan semua orang yang terlibat dalam menyelenggarakan turnamen fantastis.”

“Yang akan menyaksikan para superstar masa depan melanjutkan perjalanan mereka di panggung ini!,” lanjut Gianni Infantino.

Gianni Infantino sangat bersemangat dan tak sabar menyambut ajang Piala Dunia U-17 yang akan digelar di Indonesia dalam dua bulan ke depan.

“Piala Dunia FIFA U-17 2023 yang akan diselenggarakan di negara indah Indonesia, tinggal dua bulan lagi.”

“Dan saya sangat bersemangat untuk memulai turnamen ini!” tulis Gianni Infantino lewat Instagram, Minggu, 10 September 2023.

Orang nomor satu di federasi sepak bola dunia itu mengungkapkan banyak ikon sepak bola dunia lahir dari turnamen tersebut.

Tak lupa Infantino juga mengunggah foto para ikon sepak bola seperti Ronaldinho dari Brasil, Gianluigi Buffon dari Italia dan Phil Foden bersama Timnas Inggris U-17 yang menjuarai turnamen ini tahun 2017.

“Edisi-edisi sebelumnya dari ajang tersebut telah menampilkan banyak pemain yang telah menjadi ikon permainan dan meraih penghargaan luar biasa termasuk memenangkan Piala Dunia FIFA.”

Peluang bagi aktivis pers pelajar, pers mahasiswa, dan muda/mudi untuk dilatih menulis berita secara online, dan praktek liputan langsung menjadi jurnalis muda di media ini. Kirim CV dan karya tulis, ke WA Center: 087815557788.

“Ini adalah bukti bahwa panggung global yang disediakan oleh FIFA melalui berbagai turnamen pemuda merupakan landasan sempurna bagi talenta-talenta muda,” tulis Gianni Infantino.***

Berita Terkait

PSSI Dukung Makan Bergizi Gratis untuk Anak-anak Karena Sejalan dengan Rencana Sepak Bola Tahun 2045
Atletico Diminta Tidak Remehkan Dortmund, Ini Kata Simeone
VIDEO – Ingin Sepak Bola Indonesia Maju, Pilih Siapa? Tanya Erick Thohir ke Belasan Ribu Pendukung Prabowo – Gibran
PSS dan Persikabo Terancam Pengurangan Poin hingga Degradasi, Begini Penjelasan PSSI
VIDEO: Gagas Akademi Sepak Bola Modern, Prabowo Subianto Tegaskan Komitmen Dukung Atlet Perempuan
Calon Presiden Prabowo Subianto Ungkap Alasan Dirinya Tidak Takut Jika Tidak Memiliki Jabatan
Provinsi Jabar Tetap Kuat Dukung Capres Koalisi Indonesia Maju Prabowo Subianto dalam Pemilu 2024
Pertemuan Bermuatan Kampanye Politik Negatif di Rembang, TKN Prabowo – Gibran: Bertopeng Gerakan Moral
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Selasa, 16 April 2024 - 18:15 WIB

PROPAMI dan LSP Pasar Modal Rayakan Idul Fitri dengan Diskusi di BNSP

Selasa, 26 Maret 2024 - 22:10 WIB

BNSP Sosialisasikan Pentingnya Sertifikasi Kompetensi dalam Peningkatan Produktivitas Konstruksi

Kamis, 21 Maret 2024 - 22:36 WIB

Penyerahan Sertifikat Lisensi LSP Bank Mandiri oleh BNSP: Langkah Strategis dalam Menjaga Kualitas dan Integritas Layanan Perbankan

Senin, 9 Oktober 2023 - 13:56 WIB

Aniaya Pacarnya, Dini Sera Afrianti hingga Tewas, Inilah Momen Gregorius Ronald Tannur Menangis Histeris

Senin, 25 September 2023 - 14:32 WIB

Polisi Tangkap Seorang Mucikari, Lakukan Eksploitasi Secara Seksual Terhadap Anak Melalui Medsos

Selasa, 12 September 2023 - 13:43 WIB

Bersihkan Udara di Jakarta, Pemerintah Lanjutkan Water Mist Spraying untuk Kurangi Polusi Udara

Sabtu, 19 Agustus 2023 - 14:58 WIB

Kelola Lebih dari 50 Media Online, FSMN Layani Jasa Content Placement dan Publikasi Press Release

Rabu, 26 Juli 2023 - 15:48 WIB

Dilempar Batu oleh Orang Tak Dikenal di Jalan Margonda Raya, Ibu dan Anaknya Terluka

Berita Terbaru