HARIANOLAHRAGA.COM – Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri diduga sudah selesai menjalani pemeriksaan terkait kasus dugaan pemerasan terhadap eks Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo (SYL)
Firli Bahur diduga berusaha menghindari dari awak media yang menunggu kemunculannya di Bareskrim Polri usai menjalani pemeriksaan.
Dengan bersembunyi di kursi belakang kursi pengemudi dengan menunduk dan ditutupi dengan tas yang dibawanya.
Mobil Hyundai berwarna hitampelat B 1917 TJQ yang diduga membawa Firli Bahuri keluar dari pintu di koridor di ujung Bareskrim Polri sekitar pukul 14.36 WIB
Baca Juga:
Zulhas Kumpulkan Kementerian dan Badan di Bawah Kemenko Bidang Pangan, Bahas Swasembada 2028
Sebagai Kndaraan Resmi Kenegaraan, Prabowo Ingin Gunakan Mobil Buatan Indonesia Maung Garuda
Komentar Selebgram dan Pebisnis Medina Zein Usai Dirinya Bebas dari Lapas Perempuan Pondok Bambu
Diberitakan sebelumnya, Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Firli Bahuri diam-diam sudah hadir di Bareskrim Polri.
Baca artikel lainnya di sini :Pesawat Latih TNI Angkatan Udara Jatuh di Wilayah Desa Keduwung, Kabupaten Pasuruan, Jawa Timur
Untuk diperiksa kasus dugaan pemerasan terhadap eks Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo.
Hal tersebut dikonfirmasi oleh Wakil Dirtipidkor Bareskrim Polri Kombes Pol Arief Adiharsa yang mengatakan bahwa Firli Bahuri sudah hadir.
Baca Juga:
7 Kementerian Koordinator Kabinet Merah Putih Bawahi Kementerian dan Istansi, Ini Daftar Lengkapnya
Suarakan Perdamaian dan Persatuan Negara Berkembang, Menlu Sugiono ke KTT BRICS Plus di Rusia
Presiden Prabowo Subianto Gerak Cepat Langsung Umumkan Kabinet, Pengamat: Betulan Gaspol Kerja
“Saat ini sudah hadir dan dalam proses dimintai keterangan,” ujar Arief Adiharsa saat dikonfirmasi wartawan, Kamis (16/11/2023).
Baca artikel lainnya di sini :Menhan Prabowo Subianto Sebut PBB Perlu Ambil Lebih Banyak Tindakan Cegah Konflik
Adapun ini menjadi kali kedua Firli Bahuri dikabarkan sudah tiba di Bareskrim Polri tanpa diketahui ketibaan dan kemunculannya.
Dalam pemeriksaan pertama pun pada hari Selasa (24/10/2023) lalu Firli Bahuri hanya ada konfirmasi kehadirannya tanpa diketahui kemunculannya di Bareskrim Polri.
Baca Juga:
Daftar Lengkap Menteri dan Pimpinan Lembaga, Presiden Prabowo Subianto Umumkan Kabinet Merah Putih
Majalah Asing Time Mengulas Bagaimana Prabowo Subianto akan Arahkan Masa Depan Indonesia
“Di lantai 6 ruang pemeriksaan Dittipidkor,” kata Arief Adiharsa dilansir PMJ News.***